Lima Kube Pedesaan di Pangkep dapat Bantuan Sapi dari Provinsi Sulsel

    Lima Kube Pedesaan di Pangkep dapat Bantuan Sapi dari Provinsi Sulsel
    Lima Kube Pedesaan dapat bantuan sapi dari provinsi Sulsel

    PANGKEP- - Koperasi usaha bersama(KUBE) Pedesaan di Pangkep mendapat bantuan sapi ternak.Sebanyak Lima KUBE mendapat bantuan 14 ekor sapi ternak.

    Sapi ini merupakan bantuan dari dinas sosial provinsi Sulawesi selatan.

    Bantuan sapi secara simbolis diserahkan oleh Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau(MYL) didampingi kepala bidang penanganan fakir miskin Dinsos Sulsel Ismail, Ka Dinsos Pangkep Hj Najemiah di aula rujab bupati Pangkep, Sabtu(25/12/21).

    Kepala bidang penanganan fakir miskin Dinsos Sulsel Ismail, mengatakan, diharapkan dengan bantuan ini bisa menunjang ekonomi masyarakat desa.

    "Selain memberi bantuan sapi ternak ini, KUBE juga akan kami bantu memberei bimbingan terkait pengembangan ternak sehingga pemberian bantuan bisa lebih bermanfaat, "ucapnya.

    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau berharap, bantuan sapi ternak ini dapat dikembang biakkan dengan baik. Sehingga, dapat menjadi salah satu sumber pendapatan warga dan mendorong peningkatan kesejahteraan masyarakat.

    Ia juga menegaskan, agar sapi bantuan ini diperihara dan dirawat dengan baik serta dikandangkan.

    "Ini sapi bantuan rawat baik-baik. Buatkan kandang kalau perlu. Jangan biarkan berkeliaran. Kita tidak mau sapi-sapi berkeliaran dan mengganggu ketentraman warga lainnya, "katanya.

    Ka Dinsos Pangkep Hj Najemiah menambahkan, bantuan sapi yang diserahkan sebanyak 14 ekor. Setiap KUBE ada yang menerima dua dan tiga ekor, jantan dan betina.(Herman Djide)

    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Natal dan Jelang Tahun Baru, Tim Satgas...

    Artikel Berikutnya

    PT Semen Tonasa bersama Srikandi SIG Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Bungoro Gelar Dzikir dan Doa Bersama Forkopimcam Serta Masyarakat Kec. Bungoro
    Kapolsek Bungoro Hadiri Rapat Persiapan Kunjungan Kerja Kapolda Sulsel di Polres Pangkep
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Sapuka, Sampaikan Himbauan Jelang Pilkada 2024
    PT Semen Tonasa Raih Sertifikasi ISO Terintegrasi dari Sucofindo
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Bungoro Gelar Dzikir dan Doa Bersama Forkopimcam Serta Masyarakat Kec. Bungoro
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Manajemen Pengelolaan CSR di Fajar Awards 2024
    Solidkan Barisan, Squad Dragon Black Siap Antar MYL-ARA Menuju Kemenangan di Pilkada Pangkep 2024!
    Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Mangilu,  Memperingati Hari Pahlawan 2024 dengan Semangat Kebangsaan
    Paslon MYL-ARA Disambut Meriah di Tompo Bulu, Warga Bukit Bulusaraung Nyatakan Dukungan Penuh
    Jaga  Kamtibmas,  Bhabinkamtibmas Polsek Labakkang Aipda Hamri Laksanakan Pengaturan dan Pengamanan di Pasar Taraweang
    Personil Polsek Liukang Tangaya Ikuti Pengamanan Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati di KPU Kabupaten Pangkep
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya bersama Warga Binaan Bangun Kolaborasi yang Harmonis
    Wujudkan Lingkungan Bersih, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya bersama Warga Lakukan Kerja Bakti
    STKIP Pangkep Gelar Workshop Hadirkan Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin Sebagai Narasumber

    Ikuti Kami