Sosialisasi Desa Cantik, Kepala BPS Pangkep Arifin: Desa Taraweang Salah Satu Desa Cantik di Pangkep

    Sosialisasi Desa Cantik, Kepala BPS Pangkep Arifin: Desa Taraweang Salah Satu Desa Cantik di Pangkep
    Rapat kerja pembinaa tehnis pengelolaan desa cantik Statistik

    PANGKEP - Kepala BPS Kabupaten Pangkep Ir Arifin yang turun langsung melakukan sosialisasi di Desa Taraweang Kecamatan Labakkang Kamis (22/12/2022).

    Ir Arifin mengatakan bahwa Desa Taraweang ini adalah Desa Cinta Statistik ( Cantik) dalam pengelolaan data dan desa Taraweang ini diharap menjadi percontohan untuk desa yang lain di Pangkep.

    Menurutnya bahwa semua kegiatan atau aktifitas masyarakat baik data penduduk, data ekonomi, tingkat sosial masyarakat, itu semua dibutuhkan data yang akurat.

    " Dengan data tersebut bisa menjadi tolak ukur atas kondisi dari sekian aktifitas pembangunan baik di desa maupun pembangunan untuk Kabupaten Pangkep" ujarnya.

    Selain itu dia berkata bahwa para perugas pendata yang melakukan pendataan di masyarakat itu, merupakan pekerjaan yang sangat penting sebab dengan data itu bisa menjadi acuan dalam menyusun sekian program pembangunan desa.

    Selain itu menghindari hal hal kecemburuan sosial antara masyarakat sebab semua penerapan pembangunan itu berdasarkan data ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Usai Pilkades, Kades Bonto Birao Terpilih...

    Artikel Berikutnya

    Kasat Lantas Polres Pangkep Bertindak Sebagai...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU

    Ikuti Kami